Demi 5 Besar
Kali ini Publik tuan rumah akan kedatangan tamu yang tidak lain ialah tim yang berada di bawah peringkat mereka, ya West Brom. Lukaku sadar betul bahwa jika kalah dalam pertandingan ini maka mereka akan berjarak 1 poin saja. Everton kini berada di posisi 7 klasemen dengan poin 44. melihat kekuatan kedua tim boleh dibilang Everton lebih mempunyai kekuatan yang mumpuni, apalagi laga ini akan di helat di Goodison Park markas mereka sendiri, tentunya anak asuh Ronald Koeman tidak akan menyia-nyiakan situsasi ini guna mengejar posisi 5 besar, karena The Toffes hanya berjarak 6 poin dari peringkat 5 klasemen, yaitu The Gunner Arsenal. Di kubu sang tamu tentunya Jonny Evans dan kawan-kawan tak ingin poinnya di kejar oleh Stoke City yang cuma terpaut 4 poin saja.
Bisakah Lukaku dan kawan-kawan membuat bangga publik Goodison Park?
Sabtu, 11 Maret 2017 Pukul 22.00 Wib
Bisakah Lukaku dan kawan-kawan membuat bangga publik Goodison Park?
Sabtu, 11 Maret 2017 Pukul 22.00 Wib
bravo everton!!
BalasHapus